Cara menghasilkan uang dari situs Youtube - Pada kesempatan kali ini saya akan sering bagaimana kita bisa mendapatkan uang dari Youtube tanpa perlu upload video.. untuk sobat yang belom mengenal istilah adsense [Periklanan].. mungkin akan banyak pertanyaan di benak sobat "BENARKAH".. Dan sebenarnya memang ada cara mendapatkan uang dari situs youtube.. Baiklah kita mulai simak artikel dibawah ini..
cara mendapatkan uang dari situs youtube |
- Yang pertama coba perhatikan.. jika sobat memutar sebuah video di situs Youtube.. kemudian muncul iklan.. baik berbentuk video atau muncul gambar iklan di bagian dasar video.. itu adalah iklannya pemilik video tersebut dan dari situlah pemilik video mendapatkan uang..
CARA MENDAPATKAN UANG DARI VIDEO YOUTUBE
CARA MENGHASILKANNYA BAGAIMANA?caranya begini sob.. jika sobat yang melihat iklan berbentuk video tersebut sampai selesai tanpa mengklik tombol lewati iklan atau mengklik gambar iklan yang muncul di bagian dasar video.. maka pemilik video tersebut akan mendapatkan peghasilan atau komisi..BERAPA BANYAK UANG DARI MONETISASI VIDEO DI YOUTUBE
Nah pertanyaan berikutnya "BERAPA BANYAK UANG YANG AKAN KITA DAPAT?" uang yang akan kita dapatkan bisa bisa banyak bisa sedikit sob.. tergantung banyaknya yang melihat video kita dan yang melihat iklan tanpa mengklik tombol lewati iklan juga yang mengklik gambar iklan yang muncul di bagian dasar video kita..Bagaimana sobat sudah dapat dimengerti.. baik kita lanjutkan lagi teruslah menyimak..
Yang kedua.. Pasti sobat punya pertanyaan.. dari mana kita mendapatkan iklan atau kemana kita mengajukan permohonan pemasangan iklan pada video kita? begini sob.. kita bisa mengajukan permohonan kepada Google untuk pemasangan iklan. Caranya cukup mudah sob.. yaitu dengan cara mengklik tombol "monetisasi" di situs Youtube untuk video video sobat..
Yang ketiga.. Pasti sobat punya pertanyaan.. bagaimana cara memiliki video di situs Youtube? .. caranya begini sob.. nanti sobat bisa mengupload video disitus youtube ,dan bahkan tanpa mengupload video pun sobat akan mempunyai banyak video untuk dipasangkan iklan sobat.. setelah mendaftar.. dan yang kita bahas sekarang ini adalah Cara mendapatkan uang dari Youtube tanpa upload video..
Di situs Youtube ada istilah "remix video".. Apa itu Remix Video di Situs Youtube? Remix adalah kegiatan untuk merekam ulang video Youtube berlisensi Commons Creative (yang artinya: boleh direkam ulang) milik orang lain tanpa perlu mendownload dan menguploadnya kembali terlebih dahulu. Kira kira Ada 5 juta video yang berlisensi CC.. jadi sobat bisa memilih dan remix video sepuasnya :).. Dengan cara ini.. sobat bisa memiliki video di situs Youtube secara legal tanpa upload video..
Bagaimana Sudah dapat demengerti sob..? baiklah kita lanjutkan ,teruskan membaca sob.. dibawah ini adalah cara cara secara urut dari mulai membuat akun youtube hingga monetisasi video youtub:
- Membuat Akun Youtube
Bagaimana cara mendaftar atau membuat akun youtube ? caranya begini sob.. karena Youtube anak perusahaan Google. jadi sobat mendaftar atau membuat akun di google.. Untuk membuat akun Youtube, sobat harus memiliki alamat email di Gmail.com (google email).. Jika sobat sudah memiliki akun Gmail, maka sobat tinggal masuk ke dashboard Youtube.com dengan memasukkan alamat email dan password Gmail sobat..
- Cara Remix Video Youtube
Setelah masuk di akun Youtube Anda.. selanjutnya klik link ini: https://www.youtube.com/editor
Kemudian akan muncul tampilan seperti di bawah ini..
tampilan me-remix video orang lain |
Untuk mulai me-remix atau merekam ulang video orang lain..
- Klik dulu icon CC..
- Ketikkan judul untuk mencari video yang akan sobat remix. Misalnya.. video yang paling banyak ditonton di Youtube adalah video kejadian lucu.. maka sobat masukkan kata kunci "Funny".. sehingga muncul semua video kejadian lucu.. Cari video yang bagus gambarnya.. dan carilah video yang panjang durasi tayangnya..
- Pilih dan tekan kemudian seret ke area editor [kita bisa menggabungkan dua video atau lebih untuk menjadi 1 video dengan cara menarik video lain ke area editor].. Kemudian simpan video tersebut dengan cara klik tombol Buat video di sebelah pojok kanan atas..
- Masukan judul untuk video sobat..
Tampilan yang muncul biasanya adalah informasi dari Youtube: kami sedang memroses video ini. Periksa kembali lagi nanti.. sobat cukup menunggu kurang lebih 15 menit untuk durasi video kurang lebih 10 menit. Semakin lama durasinya.. semakin lama prosesnya..
Setelah beberapa waktu sobat menunggu.. cobalah buka kembali tampilan akun Youtube awal sobat dengan ketik youtube.com di browser sobat.. Untuk melihat apakah videonya sudah jadi apa belum..
Nah.. sekarang Sobat sudah memiliki video tanpa harus download dan upload terlebih dahulu.. Sebelum meMonetisasi atau mendapatkan iklan dari Youtube.. Usahakan sobat memiliki 10 video terlebih dahulu dan share semua video yang sobat miliki melalui jejaring sosial seperti Facebook.. Twitter maupun Google plus agar banyak dulu yang memutar video sobat..
Kalau rata-rata video sudah memiliki 100 view [100 kali diputar], baru ajukan permohonan penayangan iklan ke Google. Karena banyak yang tidak disetujui oleh Google karena terburu buru mengajukan permohonan sementara videonya baru punya 1 dan viewnya masih di bawah 100.
Demikianlah penjelasan tentang bagaimana Cara Mendapatkan Uang dari Youtube Tanpa Upload Video.. Semoga bermanfaat.. Terima kasih..
0 Responses to “CARA MENDAPATKAN UANG DARI YOUTUBE - videomu menghasilkan”
Posting Komentar